News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Virus Corona

Pakai Pelembab Tangan Ternyata Penting Cegah Penularan Penyakit Termasuk Virus

Editor: Salma Fenty Irlanda
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Model menunjukkan produk dari Citra Hand & Body Lotion seusai acara konferensi pers produk kecantikan kulit tersebut di Hotel Pullman, Central Park, Jakarta Barat, Rabu (29/5/2013). Produk 'Citra' mengajak perempuan Indonesia untuk memiliki kulit cantik seluruhnya dengan cara mudah dan menyenangkan. (Tribun Jakarta/Jeprima)

TRIBUNNEWS.COM - Tak banyak yang tahu, penggunaan pelembab tangan ternyata efektif untuk mencegah penularan penyakit, bagaimana bisa?

Untuk menghadapi wabah Covid-19 yang terjadi di seluruh dunia, anjuran WHO untuk mencuci tangan selalu ditegaskan kepada masyarakat.

Untuk mencegah penyebaran virus corona, mencuci tangan dengan air dan sabun disebut sebagai salah satu cara paling efektif.

Namun, terlalu sering mencuci tangan ternyata pada sebagian orang, juga mengakibatkan kulit kering.

• Kabar Baik Virus Corona Hari Ini, Peneliti IPB & UI Temukan Senyawa Anti-Corona dari Buah-buahan

• Kabar Baik Virus Corona Hari Ini, Peneliti IPB & UI Temukan Senyawa Anti-Corona dari Buah-buahan

Apalagi, jika digabungkan dengan pemakaian pembersih tangan ( hand sanitizer).

Jangan biarkan kulit kering dan pecah-pecah. Sebab, menjaga kulit tangan tetap lembab ternyata juga penting untuk mencegah virus.

Ilustrasi bersin sering dikaitkan gejala covid-19 atau virus corona (brightside.me)

Dokter penyakit menular anak di Nemours/Alfred I. duPont Hospital for Children di Amerika Serikat, Craig Shapiro, memberi penjelasan.

Dia mengatakan, kulit yang rusak akan membuat sabun dan produk pembersih dengan alkohol tidak berfungsi dengan baik.

Selain itu, ketika kulit pecah-pecah, kita akan merasa tidak nyaman dan akan cenderung lebih sedikit mencuci tangan.

Kondisi ini akan memengaruhi pencegahan penyebaran kuman dan infeksi.

HALAMAN 2 >>>>>>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini