Perlu diingat bahwa bau badan juga dapat mengindikasikan gangguan kesehatan tubuh.
Segera hubungi dokter jika terjadi perubahan aroma tubuh tiba-tiba atau tidak biasa.
Bau badan juga bisa menjadi penanda adanya stres, diabetes, gangguan hati, gangguan ginjal, masalah metabolisme, atau gangguan tiroid.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Menghilangkan Bau Badan dengan Garam dan Produk Rumahan, Bisakah?
BERITA REKOMENDASI