News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Cara Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat Secara Alami, Simak 5 Tips Mudah Berikut Ini

Editor: tribunsolo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi - Bopeng bekas jerawat biasanya sangat mengganggu penampilan sehari-hari, berikut terdapat 5 cara alami untuk mengatasinya.

Zat dari kapsul bisa digunakan untuk memijat wajah.

Namun, vitamin E juga dapat diperoleh dengan kondumsi makanan tertentu, seperti kacang-kacangan, biji-bijian, dan sayuran hijau.

5. Baking Soda

Baking soda atau soda kue dapat bekerja sebagai exfoliant ringan untuk membantu memudarkan jaringan parut atau bopeng bekas jerawat.

Cara menghilangkan bopeng bekas jerawat dengan soda kue, yakni sebagai berikut:

- Masukkan 2 sendok teh soda kue ke dalam mangkuk
- Tambahkan air untuk membuat pasta encer
- Oleskan campuran tersebut pada bekas jerawat Anda
- Biarkan selama beberapa menit, lalu bilas
- Ulangi sekali sehari selama beberapa minggu untuk membantu memudarkan bekas jerawat Anda

Jika tips dan cara diatas tidak memberikan hasil maksimal, sebaiknya Anda segera mengkonsultasikan permasalahan kulit wajah Anda ke dokter terdekat.

(*/OWW)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 10 Cara Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat Secara Alami.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini