TRIBUNNEWS.COM - Dalam Juz Amma terdapat surat-surat yang mudah dihafalkan.
Di antaranya ada Al 'Asr dan Al Kautsar yang terdiri dari 3 ayat.
Selain itu, ada Surat Al Humazah yang terdiri dari 9 ayat.
Baca juga: Surat Al-Ala Ayat 1-19: Tulisan Arab, Latin, dan Terjemahan dalam Bahasa Indonesia
Berikut adalah 10 surat pendek yang mudah dihafalkan, dikutip dari quran.kemenag.go.id:
1. Surat An-Naas
قُلْ اَعُوْذُ بِرَبِّ النَّاسِۙ - ١
مَلِكِ النَّاسِۙ - ٢
اِلٰهِ النَّاسِۙ - ٣
مِنْ شَرِّ الْوَسْوَاسِ ەۙ الْخَنَّاسِۖ - ٤
الَّذِيْ يُوَسْوِسُ فِيْ صُدُوْرِ النَّاسِۙ - ٥
مِنَ الْجِنَّةِ وَالنَّاسِ ࣖ - ٦
1. Qul a'ụżu birabbin-nās
2. Malikin-nās
3. Ilāhin-nās