TRIBUNNEWS.COM - Inilah 7 zodiak paling sadis.
Kata sadis dalam artikel ini merujuk pada tindakan sadis secara emosional.
Ada Scorpio yang tega mempermainkan hati orang lain tanpa memberi jawaban pasti.
Sementara Aries terkenal ambisius dan mungkin dapat menjatuhkan lawannya dengan berbagai cara.
Gemini mungkin menjadi zodiak tersadis yang hanya ingin dicintai dan dipuja.
Selengkapnya, simak daftar 7 zodiak di bawah ini, dikutip dari Your Tango:
Baca juga: Setia hingga Menua, Ini 6 Zodiak yang Tidak akan Pernah Meninggalkan Pasangan
1. ARIES (21 Maret - 19 April)
Aries adalah zodiak yang ambisius.
Ia juga berambisi untuk berkuasa atau memiliki kendali atas sesuatu.
Tak jarang Aries menghalalkan banyak cara untuk menaklukkan orang lain.
Aries bahkan tidak peduli jika orang lain atau saingannya terluka ketika berhadapan dengannya.
2. AQUARIUS (20 Januari - 18 Februari)
Aquarius dikenal mudah menerima orang lain.
Namun, ia tanpa sadar mendikte orang tersebut agar sesuai keinginannya.