TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini ramalan zodiak kesehatan untuk besok, Selasa (31/1/2023).
Menurut ramalan zodiak kesehatan, Aries kemungkinan mengalami beberapa masalah sakit tenggorokan dan harus menghindari mengkonsumsi minuman dingin.
Sementara itu, Gemini menderita nyeri di bahu atau pergelangan kaki.
Lantas, bagaimana dengan zodiak lainnya?
Inilah ramalan zodiak kesehatan besok Selasa (31/1/2023), melansir dari laman Astroved:
Baca juga: Ramalan Zodiak Karier Besok, Selasa 31 Januari 2023: Sagitarius Ada Tekanan, Cancer Sukses
1. Aries
Aries bisa menghadapi beberapa masalah tenggorokan.
Sebaiknya Aries harus menahan diri dari mengkonsumsi minuman dingin.
2. Taurus
Iritasi pada mata kemungkinan besar akan terjadi pada Taurus.
Hal ini akan mengganggumu, Taurus.
3. Gemini
Nyeri di bahu atau pergelangan kaki bisa terjadi pada Gemini.
Ini dapat menyebabkan Gemini stres.