7. Pertahankan Bentuk
Penting untuk memperhatikan cara menyimpan tas untuk mempertahankan bentuknya.
Mempertahankan bentuk tas bisa dengan cara mengisi dalaman tas dengan gumpalan kertas.
Jika tas memiliki strap, pastikan menyelipkan tas di dalam agar tidak menimbulkan bekas di permukaan.
Bersihkan strap tas menggunakan tisu.
Jika kamu menyimpan dengan cara menggantung strap, hindari menggantung strap tas langsung.
Gunakan tali dustbag untuk menggantung tas agar strap tidak melar.
8. Letakkan silica gel
Bahan pengawet seperti silica gel khusus tas juga bisa menjadi alternatif menjawa keawetan tas.
Letakkan beberapa silica gel di dalam tas brandedmu.
Kamu juga bisa meletakkannya di dalam lemari penyimpanan tas.
(Tribunnews.com/ Salma)