News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kopdarnas Asosiasi Feroza Indonesia Pertama

Penulis: Hasanudin Aco
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Bertempat di Pasar Seni Ancol Jakarta, 24-25 Oktober 2015, merupakan tonggak bersejarah bagi para pecinta Daihatsu Feroza di Indonesia.

Mereka bertemu dan berkumpul bersama di Kopdarnas yang diselenggarakan oleh Asosiasi Feroza Indonesia (AFI).

Agenda ini mengangkat tema “Bersatu Bersaudara untuk Indonesia Raya”.

Dalam rilisnya ke Tribunnews.com, Rabu (4/11/2015), disebutkan beragam acara menarik digelar seperti Pemberian Santunan Untuk 100 Anak Yatim, drift, dlalom test, kuis, sexy dancer.

Dan yang tidak kalah menarik adalah kontes untuk kegiatan ini dihadiri oleh ratusan unit Daihatsu Feroza dari JAFECI, FCB, BFC, SFC, FCC, FTC, FOCY, BOFAC, FBC, FTCJ, DFI Nusantara, FerXalonk, SFC yang mewakili regional Sumatera, Jabodetabek, Jateng-DIY, Jatim, dan Kalimantan.

Rencananya Kopdarnas AFI ini akan rutin diadakan setiap dua tahun sekali, dan untuk Kopdarnas AFI berikutnya akan diselenggarakan di Region Jawa Tengah-DIY pada tahun 2017.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini