News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Cerita Rekaan tentang Ahok Mundur Gara-gara Tukang Parkir Bikin Terpingkal Netizen

Penulis: Robertus Rimawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama saat menghadiri acara Launching Penggalangan Dana Ahok-Djarot Kampanye Rakyat: Berpartisipasi dalam Pesta Demokrasi di Rumah Lembang, Jakarta, Selasa (1/11/2016). Acara gerakan penggalangan dana tersebut merupakan wujud kampanye terbuka untuk mengajak masyarakat luas untuk bersama-sama berpartisipasi dalam kampanye secara aktif dan sukarela. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Ada hal unik dan lucu beredar di tengah panasnya kabar demo besar-besaran pada Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok).

Netizen kisahkan cerita rekaan yang menghibur, Rabu (11/11/2016).

Ada-ada saja 'tingkah' netter, soal kreativitas tak perlu lagi diragukan.

Di tiap berita Tribunnews selalu disediakan kolom komentar yang tertaut langsung dengan akun Facebook masing-masing.

Tak hanya komentar miring, pedas atau kadang tak masuk akal, namun banyak juga ulah-ulah iseng yang tak jarang justru menjadi 'peneduh' di tengah panasnya berita-berita politik.

Nah kali ini kabar demo berkait tudingan penistaan agama pada Ahok ada postingan yang unik dan menghibur.


SCREENSHOOT TRIBUNNEWS - Komentar kocak netizen soal berita Ahok yang akan didemo 200 ribu orang. Komentar-komentar ini menghibur netter lain di tengah santernya info demo besar-besaran.

Ada dua komentar 'nyeleneh' yang mengundang respon netter lainnya.

Melalui kolom komentar pada berita berjudul: Jumlah Pendemo Ahok 200 Ribu Orang dengan Dana Rp 100 Miliar, ratusan komentar netter masuk.

"AKHIRNYA AHOK MUNDUR Setelah diserang kanan kiri dengan berbagai demo, akhirnya Ahok mengikuti saran seseorang yang memintanya mundur ketika Ahok tiba di Balai Kota."

"Siapakah orang tersebut? Ternyata juru parkir Balai Kota. Ketika mobil Ahok mau parkir, juru parkir berkata, "mundur...mundur". Ahokpun mengalah dan memundurkan mobilnya."

Demikian tulis akun Facebook dengan nama Triyanto Benardi.

Komentar netter ini disambut respon ngakak dari belasan netter lainnya.

Tentu saja komentar ini menarik perhatian karena ada kata Ahok Mundur terlebih tuntutan massa pada 4 November nanti ditengarai satu di antaranya menginginkan Ahok mundur dari pencalonan di Pilkada selain penegakan hukum.

Sementara di tautan berita ini muncul cerita aneh lainnya.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini