TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Polda Metro Jaya telah meminta keterangan Hery Cahyono, ahli identifikasi wajah dari Indonesia Automatic Fingerprints Identification System atau Inafis Polri.
Menurut Hery Cahyono, Senin (15/5/2017), foto yang beredar adalah asli dan orang yang di foto itu benar Firza Husein.
Baca: Kombes Argo Yuwono: Pemeriksaan Firza Husein untuk Tambah Keterangan
Baca: Ini Hasil Sementara Kasus Chat WhatsApp Berkonten Porno Rizieq Shihab dan Firza Husein
Kami pun sengaja hanya menampilkan latar dari foto-foto yang dimaksud, seperti ubin, sprei, dan televisi, karena keseluruhan foto mengandung konten pornografi.
Berikut keterangan Hery Cahyono, ahli dari Inafis Polri, simak dalam tayangan video di atas. (*)
Gempa Terkini Senin 5 Februari 2024 Guncangan Baru Saja Terjadi, di Sini Lokasi dan Kekuatan Getaran
Gempa Terkini Minggu 14 April 2024 Pagi Guncangan Baru Saja Terjadi, di Sini Lokasi dan Magnitudonya
Gempa Bumi Terkini Senin 19 Februari 2024 Pagi, Guncangan Baru Terjadi, di Sini Lokasi dan Magnitudo