News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Polemik Transportasi Online

Ratusan Pengemudi Ojek Daring Padati Gerbang Gedung Parlemen

Editor: Imanuel Nicolas Manafe
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Para pengemudi ojek online (ojol) atau ojek daring yang mengatasnamakan Gerakan Aksi Roda Dua Indonesia (Garda) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR-MPR RI, Senayan hari ini, Senin (23/4/2018).

Aksi AKBAR 234 merupakan aksi perjuangan sopir ojek daring Indonesia untuk menuntut regulasi serta tarif yang layak dan manusiawi bagi para mitra pengemudi online.

Aksi merupakan aksi perjuangan pengemudi ojek daring Se-Indonesia untuk perubahan yang menuntut kesejahretaan bagi para pengemudi.

Massa yang terdiri dari gabungan pengemudi ojek daring dari berbagai daerah tiba di depan Gedung DPR-MPR RI pukul 13.00 WIB.

Dari pantauan TribunJakarta.com, saat ini ratusan pengemudi ojol sudah memadati halaman depan DPR RI.

Diperkirakan akan ada ribuan massa yang akan ikut dalam aksi ini.

 Penulis: Suci Febriastuti

Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul: Ribuan Pengemudi Ojek Online Gelar Aksi 234 di Depan Gedung MPR-DPR RI

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini