Pukul 24.25 WIB, sekelompok oknum TNI datang kembali dan mulai bertindak anarkis merusak dan membakar fasilitas Mapolsek dan kendaraan yang ada disekitarnya sehingga situasi makin tidak terkendali dan sebagian meninggalkan Mapolsek.
Pukul 01.20 WIB, Pangdam dan Kapolda tiba di Mapolsek Ciracas untuk menangani permasalahan. (Kompas.com/Muhammad Isa Bustomi, Tribunnews)
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Dua Mobil Dibakar di Polsek Ciracas, Milik Wakapolsek dan Mobil Patroli"
BERITA REKOMENDASI