Pada periode 2013-2014, Heru menjabat sebagai Kepala Biro Kepala Daerah dan Kerja Sama Luar Negeri (Biro KDH dan KLN).
Kemudian, selang setahun kemudian Heru duduk sebagai Kepala Bagian Prasarana dan Sarana Perkotaan Kota Jakarta Utara.
Di tahun yang sama, Heru diangkat sebagai Wali Kota Jakarta Utara.
Baca juga: Jalan Berat Anies Baswedan Menuju Pilpres 2024, Isu Formula E Siap Digoreng Lawan Politiknya
Di era Ahok atau pada periode 2014-2017, Heru dipercaya Gubernur Ahok sebagai Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Aset Daerah (BPKAD).
Artikel ini sudah pernah tayang di TribunJakarta dengan judul Sambut Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono, ASN Bentangkan Spanduk "Welcome Home" di Balai Kota