News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kasus Hambalang

KPK Geledah Rumah Karyawan PT Dutasari

Penulis: Edwin Firdaus
Editor: Johnson Simanjuntak
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Direktur Utama PT Dutasari Citralaras, Mahfud Suroso selesai menjalani pemeriksaan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi, Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (10/4/2014). Tersangka korupsi proyek Hambalang dipriksa selama 4 jam untuk saksi saksi dalam kasus gratifikasi Hambalang dengan tersangka Anas Urbaningrum. (Warta Kota/Henry Lopulalan)

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan penggeledahan terkait kasus dugaan korupsi Hambalang, atas tersangka Machfud Suroso.

Kali ini tim penyidik menggeledah rumah karyawan PT Dutasari Citralaras, Suripto, di Perum Griya Bukit Jaya Blok J-5 No.11 RT 002 RW 017 Kelurahan Bojongnangka, Gunung Putri, Bogor.

"Baru saja, sekitar setengah jam yang lalu melakukan penggeledahan di Rumah milik Suripto," kata Juru Bicara KPK, Johan Budi melalui pesan singkatnya, Jumat (11/4/2014) sore.

Seperti diketahui, Machfud merupakan Direktur Utama PT Dutasari Citralaras. Dia ditetapkan tersangka setelah KPK mengembangkan kasus dugaan korupsi Hambalang.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini