News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kasus Hambalang

Jaksa: Anas Dapat Survei Gratis dari LSI Senilai Rp 478,6 Juta

Penulis: Edwin Firdaus
Editor: Dewi Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Anas Urbaningrum disebutkan telah menerima fasilitas survei gratis dari Lingkaran Survei Indonesia ketika akan maju sebagai calon Ketua Umum Partai Demokrat pada Kongres tahun 2010 di Bandung.

"Penerimaan-penerimaan lain selain penerimaan untuk pencalonan ketua umum, sebagai anggota DPR juga mendapat fasilitas survei yang diterima dari Lingkaran Survei Indonesia senilai Rp 478,6 juta," kata Jaksa Tri Mulyono saat membacakan surat dakwaan di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Jumat (30/5/2014).

Menurut Tri, seharusnya fasilitas tersebut dibayar Anas. Namun karena LSI sudah dijanjikan sesuatu, akhirnya fasilitas itu menjadi gratis.

"Karena kalau (Anas) terpilih (Ketua Umum) akan dijanjikan dapat survei pemilihan pilkada dari Demokrat," kata Anas. (edwin firdaus)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini