News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

CPNS 2018

VIDEO - Keseruan Para Atlet Ikuti Tes SKD CPNS 2018, Mulai dari Tontowi Ahmad hingga Kevin Sanjaya

Editor: Rohmana Kurniandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Atlet Bulutangkis Tontowi Ahmad ikut tes CPNS 2018, Rabu (28/11/2018).

TRIBUNSOLO.COM - Sebanyak 75 atlet berprestasi mengikuti tahapan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018.

Tes SKD untuk para atlet diselenggarakan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara, Jakarta, Rabu (28/11/2018).

SKD tersebut merupakan gelombang kedua, di mana gelombang pertama telah dilaksanakan di Cibubur pada 31 Oktober 2018.

Total atlet berprestasi yang mengikuti seleksi CPNS 2018 ini sebanyak 197 atlet.

Seperti diketahui, pengangkatan sebagai ASN atau PNS merupakan satu di antara beberapa hadiah dari pemerintah atas prestasi yang mereka berikan untuk Indonesia, selain bonus uang dan rumah.

Hal itu tertuang dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 36 Tahun 2018.

Biasa bertanding di arena pertandingan, kini para atlet harus menghadapi soal-soal SKD.

Usai menjalani tes SKD, sejumlah atlet pun menyampaikan kesan dan pesan mereka.

Misalnya, atlet bulutangkis Indonesia, Tontowi Ahmad yang menjadi salah satu peserta CPNS melalui formasi khusus.

Ia mengaku sangat senang atas apresiasi Pemerintah kepada atlet Indonesia.

BACA SELENGKAPNYA>>>>>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini