News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Benda Diduga Bom Ditemukan di Rumah Ketua dan Wakil Ketua KPK, Sempat Dijinakkan Agar Tak Meledak

Penulis: Yulita Futty Hapsari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bekas gosong membekas di tembok kediaman Wakil Ketua KPK Laode Muhammad Syarif usai diduga mendapat lempara bom molotov, Rabu (9/1/2019).

TRIBUNNEWS.COM - Kepolisian tengah menyelidiki temuan benda mencurigakan yang diduga bom di rumah Ketua KPK Agus Raharjo dan Wakil Ketua KPK Laode M Syarif pada Rabu (9/1/2019).

Dari rilis yang diterima Tribun Video, awalnya pukul 05.30 WIB saksi bernama Aipda Sulaeman melihat tas warna hitam yang tergantung di pagar rumah kediaman Ketua KPK Agus Raharjo yang berada di Perum Graha Indah, Jatimekar, Jatiasih, Kota Bekasi.

Saksi kemudian memeriksa isi tas tersebut dan mendapati rangkaian bom di dalam tas tersebut.

Aipda Sulaeman bersama Bripka I Nyoman Ardana mengamankan barang yang diduga bom tersebut ke rumah sebelah.

SIMAK VIDEO DAN BERITA LENGKAPNYA DI SINI>>>

Berita Populer

Berita Terkini