Berikut jenis formasi, kualifikasi pendidikan, dan jumlah formasi yang dibutuhkan:
1. Pengawas Farmasi dan Makanan Ahli Pertama - 73 formasi
S-1 Kimia - 30 formasi - / S1 Biologi/ S1 Bioteknologi - 3 formasi / - S1 Biologi - 7 formasi / S1 Kesehatan Masyarakat - 9 formasi / S1 Hukum - 10 formasi / S1 Teknologi Pangan - 14 formasi
2. Analis Kebijakan Ahli Pertama - S1 Administrasi Negara/ S1 Komunikasi/ S1 Hukum/S 1 Akuntansi/ S1 Manajemen/ S1 Farmasi - 8 formasi
3. Analis Anggaran Ahli Pertama - S-1 Akuntansi - 15 formasi
4. Analis Kepegawaian Ahli Pertama - S1 Manajemen/ S1 Manajemen SDM/ S1 Hukum - 12 formasi
5. Analis Kepegawaian Pelaksana/Terampil - D-III Administrasi/DIII Manajemen - 6 formasi
6. Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama - S1 Akuntansi/ S1 Ekonomi/ S1 Manajemen - 17 formasi
7. Arsiparis Ahli Pertama - S1 Kearsipan/ D-IV Kearsipan - 18 formasi
8. Arsiparis Pelaksana/Terampil - D-III Kearsipan/ D-III Keperpustakaan - 21 formasi
9. Assessor SDM Aparatur Ahli Pertama - S2 Profesi Psikologi / S2 Profesi Psikologi Industri Organisasi - 1 formasi
10. Auditor Ahli Pertama - S1 Hukum - 2 formasi
11. Auditor Kepegawaian Ahli Pertama - S1 Administrasi/ S1 Manajemen/ S1 Manajemen SDM/ S1 Hukum/ S1 Sosial Politik/ S1 Sosial - 2 formasi
12. Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Pertama - S1 Ekonomi/ S1 Akuntansi/ S1 Teknik Sipil - 7 formasi