TRIBUNNEWSWIKI.COM - Polisi kembali membongkar prakter prostitusi online pada Minggu 26 Januari 2020.
Kali ini penggerebekan dilakukan di sebuah hotel berbintang didaerah Padang.
Dalam penggerebekan tersebut seorang pekerja seks komersil (PSK) berinisial N (27) berhasil diamankan oleh pihak kepolisian.
Selain itu seorang mucikari berinisial AS (24) juga turut diamankan oleh polisi.
Keduanya kini ditetapkan sebagai tersangka oleh polisi.
Penggerebekan di hotel berbintang di daerah Padang ini menjadi sorotan karena dilakukan oleh polisi bersama anggota DPR Andre Rosiade.
Berikut 4 fakta penggerebekan PSk di Padang: