News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

PT Pertamina Hulu Energi Dorong Lahirnya Inovasi Melalui Forum CIP

Editor: Dodi Esvandi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Forum Presentasi Continuous Improvement Program (CIP) PT Pertamina Hulu Energi (PHE) yang digelar pekan lalu mengambil tema 'Advancing Excellence Through Innovation for Sustainable Growth'.

Dalam kesempatan ini, Gugus CIP yang mendapatkan penghargaan The Best antara lain  PC Prove SEEPSPRO - The Best PC Prove dan FT Prove PROMAMA - The Best FT Prove.

Setelah CIP Forum ini para Perwira Subholding Upstream akan terus berinovasi dalam menghadapi dan menjawab tantangan industri ke depan serta mendukung pencapaian visi misi Perusahaan, salah satunya melalui sarana inovasi dalam Forum UIIA dan juga APQA.

PHE akan terus berinvestasi dalam pengelolaan operasi dan bisnis hulu migas sesuai prinsip Environmental, Social, and Governance (ESG). 

PHE berkomitmen pada Sepuluh Prinsip Universal atau Ten Principles dari UNGC dalam strategi dan operasionalnya, sebagai bagian penerapan aspek ESG. 

PHE telah terdaftar dalam United Nations Global Compact (UNGC) sebagai member sejak Juni 2022.

Baca juga: Ikuti Perintah Prabowo, Pertamina Siapkan Jurus Wujudkan Swasembada Energi dan Net Zero Emission

Mendukung aspek Governance, PHE juga senantiasa berkomitmen Zero Tolerance on Bribery dengan memastikan pencegahan atas fraud dilakukan dan memastikan perusahaan bersih dari penyuapan. 

Salah satunya dengan implementasi Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) yang telah terstandarisasi ISO 37001:2016.

PHE terus mengembangkan pengelolaan operasi yang prudent dan excellent di dalam dan luar negeri secara profesional untuk mewujudkan pencapaian menjadi perusahaan minyak dan gas bumi kelas dunia yang Environmental Friendly, Social Responsible dan Good Governance.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini