TRIBUNNEWS.COM - Harga dan spesifikasi dan harga MPV Hyundai Stargazer.
PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) secara resmi merilis produk MVP terbarunya, Hyundai Stargazer, gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022.
Hyundai Stargazer ini memiliki fitur yang canggih seperti audio sudah bisa dibekali Apple Car maupun Android Car.
Hyundai Stargazer memiliki enam warna yaitu siler metallic, white pearl, brown pearl, black pearl, grey metallic, dan dragon red pearl.
Melansir Hyundai.com, Hyundai Stargazer memiliki harga dan tipe yang berbeda-beda.
Baca juga: Penjualan Hyundai Ioniq 5 Sentuh Titik Terendah Sejak Peluncurannya di AS Awal 2022 Lalu
Harga Hyundai Stargazer
Hyundai Stargazer Active IVT: Rp 255.900.000
Hyundai Stargazer Trend IVT: Rp 275.900.000
Hyundai Stargazer Style IVT: RP 296.300.000
Hyundai Stargazer Prime IVT: Rp 307.100.000
Spesifikasi Hyundai Stargazer
- Eksterior
Jika dilihat dari luar Hyundai Stargazer ini memiliki panjang 4.460 mm, lebar 1.780 mm, tinggi 1.690 mm, dengan berat maksimal 1.272 kg.
Bagian ban depan dan ban belakang sama-sama menggunakan ring 15 dengan ukuran ban depan 185/65 dan ban belakang 185/65.
Dengan jarak sumbu roda 2.780 mm, Hyundai Stargazer terlihat sangat elegant.
Baca juga: Harga Hyundai Stargazer per Oktober 2022, Mulai Rp 240 Jutaan hingga Rp 307 Jutaan
- Interior