Sejumlah universitas juga telah membuka penerimaan mahasiswa jalur mandiri.
Untuk melakukan pendaftaran, peserta dapat mengakses syarat dan ketentuan di masing-masing website resmi perguruan tinggi terkait.
Berikut ini 10 perguruan tinggi dengan peminat terbanyak di SBMPTN 2019.
1. Universitas Brawijaya (55.871 peserta)
2. Universitas Sebelas Maret (48.735peserta)
3. Universitas Diponegoro (48.440 peserta)
4. Universitas Pendidikan Indonesia (48.231 peserta)
5. Universitas Negeri Semarang (44.937 peserta)
6. Universitas Padjadjaran (41.970 peserta)
7. Universitas Hasanuddin (41.846 peserta)
8. Universitas Jember (40.173 peserta)
9. Universitas Negeri Yogyakarta (38.007 peserta)
10. Universitas Sumatera Utara (36.585 peserta)
(Tribunnews.com/Miftah)