TRIBUNNEWS.COM – Inilah jadwal dan link live streaming program Belajar dari Rumah yang tayang di TVRI pada Kamis, 23 Juli 2020.
Pada pembelajaran pekan kelimabelas ini, siswa akan belajar mengenai beberapa materi untuk semua jenjang pendidikan.
Misalnya, siswa SD Kelas 1- 3 belajar tentang Bilangan Dua Angka mulai pukul 08.30 WIB.
Dilanjutkan, pembelajaran mengenai Permainan Tradisional, Himpunan hingga tayangan Film Pendek.
Setelah materi disampaikan, peserta diberikan pertanyaan untuk dikerjakan.
(Simak juga 4 link live streaming TVRI program Belajar dari Rumah di artikel ini)
Jadwal Belajar dari Rumah di TVRI
Berikut jadwal Belajar dari Rumah di TVRI pada Kamis (23/7/2020), dilansir Tribunnews.com dari Kemdikbud.go.id:
1. Pukul 08.00 - 08.30 WIB
PAUD & Sederajat
Kidi & Widi: Aku Anak Tangguh
2. Pukul 08.30 - 09.00 WIB
SD Kelas 1- 3 dan Sederajat
Bilangan Dua Angka
Baca: Jadwal Belajar dari Rumah TVRI Kamis, 23 Juli 2020: Permainan Tradisional dan Himpunan
Baca: Soal dan Jawaban TVRI Kamis, 23 Juli 2020, Belajar dari Rumah SD Kelas 1-3: Bilangan Dua Angka