*)Disclaimer: Soal dan kunci jawaban ini hanya sekadar pegangan untuk orang tua atau wali mengoreksi jawaban anak.
Soal ini berupa pertanyaan terbuka. Artinya, ada beberapa alternatif jawaban tidak terpaku seperti di atas.
Dari materi belajar di rumah TVRI, orang tua diharapakan memandu secara langsung proses belajar anak.
Sehingga anak meraih kompetensi literasi berupa:
1. Menulis esai pendek untuk menggambarkan pengamatan dan pengalaman dengan lebih terstruktur
2. Memahami paparan lisan tentang topik yang dikenali, mengidentifikasi ide pokok, dan beberapa ide rinci dalam paparan tersebut, menjelaskannya kembali serta menanggapi menggunakan pengetahuannya
Baca: Berapa Jumlah Seluruh Siswa Kelas 1? Soal dan Jawaban TVRI SD Kelas 1-3, Selasa 28 Juli 2020
Baca: Jawaban Belajar dari Rumah TVRI SD 1-3 Selasa 28 Juli 2020, Proses Terdengarnya Bunyi di Telinga
Soal dan jawaban TVRI 28 Juli 2020 SD Kelas 1-3
Soal Pertama
Naya membeli 4 buku tulis di warung. Kemudian Naya membeli lagi 3 buku tulis di toko buku. Berapa banyak buku tulis yang dibeli Naya?
Jawaban
4 buku + 3 buku = 7 buku
Maka jumlah buku tulis yang dibeli Naya adalah 7 buku
Soal Kedua
Tentukan hasil penjumlahan berikut ini!