News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 5 SD Halaman 34 - 39 Buku Tematik Subtema 1 Pembelajaran 5

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 5 Kelas 5 SD/MI Buku Siswa Tematik

- Pada bayi, lambungnya menghasilkan dua enzim, yaitu renin, yang memiliki fungsi untuk menggumpalkan protein susu dan kasein atas bantuan kalsium dan lipase guna dalam memecah lemak dalam susu.

Fungsi Usus Halus

Usus halus ini terbagi menjadi tiga bagian yaitu duodenum (usus duabelas jari), jejunum (usus kosong), dan ileum (usus penyerapan).

Sebagian besar, proses pencernaan dan penyerapan nutrisi makanan terjadi di dalam usus halus.

Pencernaan makanan terjadi duodenum dan jejunum, sedangkan ileum menjadi tempat penyerapan nutrisi makanan. Namun pada usus halus hanya terjadi pencernaan kimiawi saja.

Fungsi Usus Besar

Organ usus besar berfungsi untuk proses pembusukan sisa dari makanan yang tidak dapat untuk dicerna oleh lambung.

Proses pembusukan di dalam usus besar dibantu oleh bakteri yang bernama Escheichia coli.

Sisa makanan tersebut yang berupa air dan garam mineral akan diserap kembali oleh usus.

Setelah itu, sisa makanan yang tidak bisa diserap lagi atau sudah habis nutrisinya akan dikeluarkan dalam bentuk feses atau tinja.

Baca: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 2 SD Halaman 20, 21, 22, 23, 24, 25, 26, dan 27 Subtema 1 Buku Tematik

Baca: Kunci Jawaban Halaman 27 28 29 30 dan 31 Tema 2 Kelas 6 SD Buku Tematik Persatuan dalam Perbedaan

Halaman 38

Simpulkan isi yang tertera di dalam iklan tersebut berdasarkan:

1. kata kunci

2. gambar iklan

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini