Apa saja perbedaan seragam sekolah dengan seragam pramuka?
Jawaban:
- Persamaan
1. Terdiri dari atasan berupa baju seragam dan bawahan berupa rok/celana
2. Memiliki papan nama siswa
3. Terdapat lambang/logo
4. Memiliki kelengkapan pada bagian leher
5. Memiliki kelengkapan penutup kepala
BERITA REKOMENDASI
Perbedaan
1. Rok/celana seragam sekolah berwarna merah hati.
Rok dan celana seragam pramuka berwarna cokelat tua.
2. Warna dasar seragam sekolah berwarna putih-merah.
Warna dasar seragam pramuka berwarna cokelat muda-cokelat tua.
3. Seragam pramuka memiliki badge daerah dan jabatan.