Jawaban:
Contoh perilaku yang bertanggung jawab dalam memanfaatkan sumber daya alam:
- Menggunakannya dengan tidak berlebihan
- Menjaga dan melestarikan alam
- Mendaur ulang sampah
Contoh perilaku yang tidak bertanggung jawab dalam memanfaatkan sumber daya alam:
- Berlebihan dalam memanfaatkan sumber daya alam
- Menebang pohon di hutan secara besar-besaran
- Membiarkan selokan tersumbat oleh sampah
Kunci Jawaban Kelas 4 SD Tema 9 Halaman 79
Berdasarkan bacaan di atas, coba kamu sebutkan gagasan pokok dan pendukung setiap paragrafnya.
Paragraf 1
Gagasan pokok: Minyak bumi merupakan salah satu sumber mineral yang sangat dibutuhkan manusia.
Gagasan pendukung: Minyak bumi didapat dari sumbernya yang berada di bagian kerak bumi.