News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Materi Sekolah

Mengenal Sistem Perekonomian di Indonesia, Berikut Tujuan dan Macam-macamnya

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi perkotaan. Berikut tujuan dan macam-macam sistem ekonomi di Indonesia.

Macam-macam Sistem Ekonomi

1. Sistem Ekonomi Pasar (liberal/kapitalisme)

Ekonomi pasar adalah perekonomian yang kegiatan sepenuhnya diatur oleh interaksi di antara pembelidan penjual di pasar.

Ciri-ciri sistem ekonomi pasar

Berikut ciri-ciri sitem ekonomi pasar:

- Setiap orang bebas memiliki alat produksi atau modal

- Kegiatan ekonomi di seluruh sektor dilakukan oelh masyarakat (swasta)

- Pemerintah tidak ikut campur tangan secara langsung di seluruh kegiatan ekonomi, kecuali urusan antarnegara (ekspor impor)

- Modal memegang peranan penting di segala bidang ekonomi

- Setiap orang diberi kebebasan untuk menggunakan barang dan jasa

- Kegiatan ekonomi ditujukan untuk mendapatkan laba

- Terdapat persaingan bebas antarpengusaha

- Pertanggungjawaban perekonomian dilakukan secara perseorangan.

2. Sistem Ekonomi Terpusat (komando)

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini