4. Apakah sikap Yoga tersebut mencerminkan sila kelima Pancasila? Jelaskan jawabanmu!
Jawaban:
Ya, sikap Yoga mencerminkan sila kelima Pancasila karena ia bekerja keras.
Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia mencerminkan semangat Yoga.
Keterbatasan dalam hidupnya bukan penghalang untuk meraih mimpi karena semua orang adil dalam usaha meraih tujuannya, selama ada niat dan usaha.
Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tematik Tema 5 Kelas 3 SD Halaman 25, 27 dan 28 Subtema 1 Pembelajaran 4
Kunci Jawaban Halaman 63
Amati simbol di atas.
1. Jelaskan arti dari simbol tersebut!
Jawaban:
Simbol tersebut adalah gambar padi dan kapas.
Padi dan kapas melambangkan sila kelima Pancasila.
Simbol padi melambangkan makanan pokok, sedangkan kapas melambangkan bahan untuk membuat pakaian (sandang).
2. Apa hubungan simbol dengan maknanya?
Jawaban: