Edo, Beni, dan Udin telah menemukan kata atau istilah khusus tentang perubahan cuaca dalam artikel 1 dan 2.
Mereka lalu menceritakan kata atau istilah khusus tersebut di hadapan teman-teman.
Mereka menceritakan dengan bahasa sendiri.
Dapatkah kamu bercerita tentang kata atau istilah khusus yang kamu temukan di artikel 1 dan 2?
Lakukan bersama temanmu. Lakukan secara bergiliran.
Jawab:
Artikel 1
Kondisi cuaca ternyata memiliki berpengaruh besar terhadap manusia.
Udara yang panas membuat kita berkeringat. Tidur pun menjadi tidak nyaman.
Cuaca Hujan dapat membuat orang mengalami pilek.
Cuaca dingin dapat memperparah alergi.
Cuaca cerah dapat meningkatkan suasana hati.
Artikel 2
Terjadi perubahan cuaca yang tidak menentu di Kediri.