Kegiatan memelihara hewan peliharaan merupakan kegiatan yang menyenangkan. Kita harus mengetahui cara merawat hewan peliharaan. Hewan peliharaan harus dirawat agar dapat tumbuh dan sehat.
Jawaban Halaman 52
Apakah kamu juga memiliki hewan peliharaan? Apa nama hewan yang kamu pelihara? Tuliskan empat aturan merawat hewan peliharaan yang kamu ketahui.
Jawaban:
1. Memberi makan hewan peliharaan secara rutin dan tepat waktu.
2. Memberikan hewan peliharaan tempat tinggal.
3. Membersihkan kandang serta memandikan hewan peliharaan agar tidak terjangkit kutu.
4. Tidak menyakiti hewan peliharaan.
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 4 Halaman 138 139 140 141 142 143 Buku Tematik Subtema 3 Pembelajaran 4
Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tematik Tema 7 Kelas 1 SD Halaman 40 41 45 46 Pembelajaran 6 Subtema 1
Jawaban Halaman 52 - 53
Ayo Bercerita
Ceritakan cara merawat hewan yang kamu ketahui.
Jawaban:
Saya memiliki hewan peliharaan kucing. Cara merawat yang biasa saya lakukan kepada kucing peliharaan saya adalah:
– Memberi makan dan minum kucing.