TRIBUNNEWS.COM - Inilah 20 universitas terbaik di Indonesia tahun 2022 versi Webometrics.
Universitas terbaik di Indonesia saat ini diduduki Universitas Indonesia (UI) disusul Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Brawijaya (UB).
Universitas Telkom menjadi universitas swasta terbaik di Indonesia, menduduki peringkat delapan secara nasional.
Webometrics, sebuah lembaga pemeringkatan universitas dunia, menempatkan tiga indikator untuk membuat peringkat.
Yaitu impact rank, openness rank, dan excellence rank.
Baca juga: Daftar Universitas Terbaik Versi UniRank di Jawa Timur, Posisi Pertama Ada Universitas Airlangga
Berikut daftar 20 universitas terbaik di Indonesia tahun 2022 menurut Webometrics:
1. Universitas Indonesia
Peringkat dunia : 649
2. Universitas Gadjah Mada
Peringkat dunia : 859
3. Universitas Brawijaya
Peringkat dunia : 956
Baca juga: UGM, UI dan Unibraw di Peringkat Tertinggi Daftar 20 Universitas Terbaik Indonesia Versi UniRank
4. IPB University / Bogor Agricultural University
Peringkat dunia : 1028
5. Universitas Airlangga
Peringkat dunia : 1097
6. Universitas Sebelas Maret UNS Surakarta
Peringkat dunia : 1144
7. Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Peringkat dunia : 1221
8. Telkom University / Universitas Telkom
Peringkat dunia : 1410
Baca juga: Persiapan Daftar SNMPTN 2022, Ini 100 Universitas Terbaik di Indonesia Berdasarkan 4ICU