News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Buku Tematik

Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP Halaman 59: Faktor Iklim yang Berpengaruh

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Pravitri Retno W
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Simak kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) halaman 59 semester 1. Bencana yang terjadi di kawasan ASEAN akibat faktor iklim.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) halaman 59 semester 1.

Di halaman 59, siswa diminta untuk mendiskusikan mengenai bencana yang terjadi di kawasan ASEAN akibat faktor iklim.

Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP Halaman 59 Semester 1

Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP Halaman 59 Semester 1

Baca juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 9 SMP Halaman 31 Bab 1 Aktivitas Permainan Bola Besar

Badai Haiyan

Faktor Iklim yang Berpengaruh: Diakibatkan oleh tekanan udara dan curah hujan.

Negara-negara ASEAN: Filipina

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD Halaman 89 dan 90: Kenampakan Alam dan Buatan

Badai Topan Nargis

Faktor Iklim yang Berpengaruh: Diakibatkan adanya udara yang panas namun lembab dengan kadar uap air yang tinggi.

Negara-negara ASEAN: Myanmar

Banjir

Faktor Iklim yang Berpengaruh: Diakibatkan oleh curah hujan.

Negara-negara Asean : Indonesia, Thailand, Malaysia

Kekeringan

Faktor Iklim yang Berpengaruh: Diakibatkan oleh pemanasan suhu permukaan air laut pasifik bagian timur.

Negara-negara Asean : Thailand, Laos, Kamboja

Kebakaran

Faktor Iklim yang Berpengaruh: Diakibatkan oleh musim kemarau.

Negara-negara Asean : Indonesia

Disclaimer:

Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.

Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.

Kunci Jawaban Lainnya

(Tribunnews.com/Widya)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini