TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal dan kunci ujian tengah semester (UTS) Sekolah Dasar (SD) kelas 6 semester 1, tahun 2022.
Contoh soal dan kunci jawaban UTS SD dalam artikel ini dapat digunakan sebagai panduan belajar bagi siswa untuk penguat materi.
Contoh soal ini terdiri dari 15 soal pilihan ganda, beserta kunci jawabannya.
Berikut contoh soal dan kunci jawaban UTS untuk SD kelas 6 semester 1 tahun 2022, yang tribunnews kutip dari berbagai sumber:
1. Nilai yang sesuai dengan sila pertama Pancasila adalah ....
A. menjaga persatuan C. menghargai hak asasi manusia
B. persamaan hak dan kewajiban D. kerukunan antarumat beragama
Jawaban: D
Baca juga: Contoh Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 7 Beserta Kunci Jawabannya
2. Kalimat dalam paragraf yang berisi ide pokok disebut ....
A. kalimat biasa C. kalimat penjelas
B. kalimat utama D. kalimat pendukung
Jawaban: B
3. ASEAN didirikan berdasarkan Deklarasi Bangkok yang ditandatangani pada tanggal ....
A. 7 Agustus 1967 C. 9 agustus 1967
B. 8 Agustus 1967 D. 10 Agustus 1967