News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kunci Jawaban

Kunci Jawaban Prakarya Kelas 10 Semester 2 Halaman 116: Strategi Pemasaran Makanan Awetan

Penulis: Linda Nur Dewi R
Editor: Endra Kurniawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Soal buku Prakarya kelas 10 semester 2 halaman 116.

- Melakukan perbandingan harga dengan produk sejenis yang sudah ada di pasar.

- Pada produk makanan awetan dari bahan hewani yang dicontohkan pada bab ini, penetapan harga didasarkan pada harga pokok produksi dan harga produk pesaing.

  • Place (tempat)

Beberapa pertimbangan dalam penetapan tempat menjual produk, bisa dilakukan sebagai berikut: 

- Lokasi penjualan yang mudah dijangkau konsumen.

- Memilih lokasi yang strategis.

- Ada baiknya menjaga kebersihan tempat yang digunakan untuk menjual produk.

- Memanfaatkan pusat oleh-oleh, di tempat wisata atau di restoran di tempat wisata.

- Jika tidak memungkinan untuk mencari lokasi yang baik, memilih melakukan penjualan secara online juga menjadi pilihan yang baik.

  • Promotion (Promosi)

Beberapa saluran promosi yang bisa digunakan dalam membantu meningkatkan penjualan produk, bisa melalui website, Instagram hingga Tiktok.

Untuk melakukan promosi di media sosial perlu menggunakan konten-konten yang menarik.

Selain itu, saat ini promosi di media sosial seprti Instagram hingga Tiktok lebih memudahkan penjual.

(Tribunnews.com/Linda)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini