TRIBUNNEWS.COM – Inilah kunci jawaban buku Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Budi Pekerti kelas 8 Kurikulum Merdeka halaman 212-215.
Pada buku Islam (PAI) dan Budi Pekerti kelas 8 Kurikulum Merdeka halaman 212-215 terdapat soal pilihan ganda.
Siswa diminta untuk menjawab berbagai pertanyaan tersebut.
Sebelum melihat kunci jawaban ini, sebaiknya siswa sudah mengerjakan soal secara mandiri.
Hal ini bertujuan untuk melatih pengetahuan dan kemampuan siswa dalam mengerjakan soal tersebut.
Setelahnya, orang tua atau guru akan membantu mencocokan jawaban siswa dengan kunci jawaban pada laman ini.
Berikut soal beserta kunci jawaban buku Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Budi Pekerti kelas 8 Kurikulum Merdeka halaman 212-215.
Baca juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Kurikulum Merdeka Halaman 190: Soal Esai Nabi dan Rasul
Jawaban: C. (ayat dapat di lihat di buku)
2. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Setiap orang memiliki kebebasan untuk mengikuti atau menolak dakwah
(2) Dakwah dinyatakan berhasil apabila semua orang memeluk agama Islam
(3) Toleransi akan terwujud apabila ada kebebasan dalam memeluk agama
(4) Islam melarang melakukan pemaksaan agama kepada orang lain
Pernyataan yang benar terdapat pada nomor ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (4)
Jawaban: C. (1), (3), dan (4)
3. Perhatikan ilustrasi berikut!