TRIBUNNEWS.COM - Berikut adalah kunci jawaban Tema 6 kelas 5 halaman 151 152 Soal Ayo Mengamati Benda di sekolah dan rumah, Subtema 3 Pengaruh Kalor terhadap Kehidupan.
Kunci Jawaban Tema 6 kelas 5 halaman 151 152 terdapat pada buku tematik terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017, Bab Panas dan Perpindahannya.
Buku Tematik Tema 6 kelas 5 SD/MI tersebut merupakan karya dari Diana Karitas, Fransiska.
Artikel berikut akan menjelaskan kunci jawaban pada Soal Subtema 3 Pengaruh Kalor terhadap Kehidupan mengisi paragraf dan kesimpulan di halaman 151 152.
Kunci jawaban Buku Tema 6 ini dapat ditujukan kepada orang tua atau wali untuk mengoreksi hasil belajar.
Sebelum menengok hasil kunci jawaban pastikan siswa harus terlebih dahulu menjawab soal yang disiapkan.
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 169: Kartu Pokok Pikiran Permasalahan Sosial di Sekitar Kita
Lalu gunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.
Kunci jawaban Buku Tematik Tema 6 kelas 5 halaman 151 152 Subtema 3
Amatilah benda-benda yang ada di sekolah dan rumahmu.
Gunakan tabel berikut untuk mengidentifikasi sifat hantaran benda tersebut dan kegunaannya.
Lalu buatlah kesimpulannya!
Nama Benda/Alat di Sekolah
1. Kursi
Sifat hantaran: Isolator (kayu)