TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Penilaian Tengah Semester (PTS) atau Ujian Tengah Semester (UTS) Tema 6 Seni Budaya dan Prakarya (SBdP) kelas 6 SD/MI semester 2.
Contoh soal PTS, UTS kelas 6 Tema 6 SBdP dalam artikel ini terdiri dari 15 soal pilihan ganda dan 5 soal esai.
Contoh soal latihan PTS, UTS kelas 6 Tema 6 SBdP ini juga dilengkapi dengan jawaban yang dapat digunakan siswa sebagai panduan belajar.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban pada contoh soal PTS, UTS ini.
Baca juga: Soal PTS, UTS Kelas 6 Tema 6 PPKn Semester 2, Lengkap dengan Jawaban
Contoh Soal PTS/UTS Tema 6 SBdP Kelas 6 SD/MI Semester 2
A. Pilihan Ganda
1. Nada do - mi berjarak ....
a. 2
b. 1
c. 1/2
d. 1/4
Jawaban: b
2. Interval melodis terdiri atas interval nada ....
a. lemah ke nada keras
b. keras ke nada lemah
c. rendah ke nada tinggi
d. tinggi ke nada rendah
Jawaban: c
3. Langkah keempat dalam sebuah interval nada dikenal dengan istilah ....
a. prime
b. terts
c. secondo
d. kuart