Soal Latihan

Contoh Soal Ujian Sekolah, USP Fisika Kelas 12 Lengkap dengan Jawaban

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ujian Sekolah atau Ujian Satuan Pendidikan (USP) Fisika Kelas 12 Gambar Soal Nomor 5 - Inilah contoh soal Ujian Sekolah/USP Fisika Kelas 12, lengkap dengan jawabannya.
Ujian Sekolah atau Ujian Satuan Pendidikan (USP) Fisika Kelas 12 Gambar Soal Nomor 5 - Inilah contoh soal Ujian Sekolah/USP Fisika Kelas 12, lengkap dengan jawabannya.

Jawaban: B

5. Perhatikan gambar berikut!

Ujian Sekolah Fisika Kelas 12 Soal Nomor 5
Ujian Sekolah atau Ujian Satuan Pendidikan (USP) Fisika Kelas 12 Soal Nomor 5

Sebuah tangki pada bagian dinding bawah terdapat lubang kecil. seperti pada gambar. Tangki diisi penuh dengan air. Besarnya x (g= 10 m/s2)
A. 20
B. 30
C. 40
D. 60
E. 80

Jawaban: E

6. David Beckham menendang bola yang menuju ke arah kakinya dengan kecepatan 10 m/s. Setelah ditendang dengan gaya sebesar 400 N bola berbalik arah dengan kecepatan 108 km/jam. Jika massa bola 500 gram maka besar impuls pada bola adalah ….
A. 10 Ns
B. 20 Ns
C. 30 Ns
D. 40 Ns
E. 50 Ns

Jawaban: B

7. Benda bermassa 10 kg berada di atas bidang datar licin dipengaruhi gaya100 N yang membentuk sudut 600 terhadap horizontal. Usaha yang dilakukan gaya saat benda berpindah 5 m adalah … .
A. 250 J
B. 100 J
C. 150 J
D. 400 J
E. 500 J

Jawaban: A

8. Bola A bermassa 0,4 kg bergerak dengan laju 6 m/s dan menummbuk bola B bermassa 0,6 kg yang sedang bergerak mendekati bola A dengan laju 8 m/s. Kedua bola tersebut bertumbukan tidak lenting sempurna. Laju bola setelah tumbukan adalah ....
A. 2,4 m/s searah gerak bola B
B. 2,5 m/s searah gerak bola
C. 1,4 m/s searah gerak bola B
D. 2,4 m/s searah gerak bola A
E. 2,5 m/s searah gerak bola A

Jawaban: A

9. Air bermassa 200 gram dan bersuhu 300C dicampur air mendidih bermassa 100 gram dan bersuhu 900C. (Kalor jenis air . 1 kal.gram-1.0C-1). Suhu air campuran pada saat keseimbangan termal adalah ....
A. 100C
B. 300C
C. 500C
D. 750
E. 1500C

Jawaban: C

10. Perhatikan gambar berikut!

Soal Ujian Sekolah/USP Fisika Kelas 12 Soal Nomor 10

Sebuah keping berbentuk persegi pada suhu200C memiliki ukuran seperti gambar diatas. Jika koefisisien muai panjang tembaga 1,8 x 1015 oC-1, pertambahan luas keeping tembaga saat dipanaskan hinggasuhunya naik menjadi 700C … cm2.
A. 1
B. 0,9
C. 0,2
D. 0,09
E. 0,03

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini