B. Ibunya adalah seorang guru tari di sanggarnya
C. Dari kecil Indah dilatih orang tuanya untuk bermain piano.
D. Harapan orang tuanya agar kelak Indah menjadi pianis terkenal.
Jawaban: C. Dari kecil Indah dilatih orang tuanya untuk bermain piano.
4. Yang termasuk kalimat penjelas pada paragraph di atas adalah ...
A. Indah adalah anak dari pasangan Ibu Heni dan Pak Angga.
B. Indah memiliki seorang ibu yang pandai menari dan memiliki sanggar.
C. Dari kecil Indah dilatih orang tuanya untuk bermain piano.
D. Jika kelak tamat pendidikannya Indah pasti menjadi pianis terkenal.
Jawaban: C. Dari kecil Indah dilatih orang tuanya untuk bermain piano.
5. Bacalah teks berikut kemudian jawab pertanyaannya! ...
Akhirnya Pak Fandi selaku wali kelas memanggil orangtua Ega dan Gani karena tindakannya yang mencoret-coret tembok di lingkungan sekolah.
Bukan hanya itu saja. Ega dan Gani disaksikan oleh teman-temannya sekelas sehingga wajah mereka memerah karena malu atas perbuatannya.
Mereka didampingi orangtuanya meminta maaf atas perbuatan anaknya yang sangat memalukan dan merugikan warga sekolah.