News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kurikulum Merdeka

Kunci Jawaban Biologi Kelas 11 Halaman 32 33 Kurikulum Merdeka: Aktivitas 2.1

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Nuryanti
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kunci Jawaban Biologi Kelas 11 Halaman 32 dan 33 Kurikulum Merdeka, Aktivitas 2.1: Berdasarkan kemampuannya dalam berikatan dengan zat tertentu, ada dua bagian di struktur membran plasma.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban mata pelajaran Biologi kelas 11 SMA halaman 32 dan 33 Kurikulum Merdeka.

Halaman tersebut ada di Bab 2 yang berjudul Pergerakan Zat melalui Membran Sel.

Di halaman 32 dan 33 siswa diminta untuk mengerjakan Aktivitas 2.1.

Kunci Jawaban Biologi Kelas 11 Halaman 32 dan 33 Kurikulum Merdeka

Ayo Bereksplorasi
Aktivitas 2.1

Jika Kalian lupa hubungan antara struktur dan fungsi membran plasma, pelajari kembali model struktur membran plasma pada Gambar 2.1 berikut!

Kunci Jawaban Biologi Kelas 11 Halaman 32 dan 33 Kurikulum Merdeka

Baca juga: Kunci Jawaban Biologi Kelas 11 Halaman 25 26 Kurikulum Merdeka: Uji Kompetensi

Berdasarkan Gambar 2.1, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!

1. Berdasarkan kemampuannya dalam berikatan dengan zat tertentu, ada dua bagian di struktur membran plasma.

Bagian apakah yang dimaksud?

Jawaban: Zona tersebut adalah zona hidrofobik dan zona hidroilik.

2. Apa sajakah komponen struktur membran plasma yang dapat Kalian identifikasi di kedua bagian struktur membran?

Jawaban: Komponen fosfolipid yang terdiri dari fosfat dan lipid.

3. Apakah Kalian mengetahui fungsi spesifik dari setiap komponen struktur membran plasma tersebut?

Jika belum tahu, Kalian dapat membaca referensi dari sumber pustaka yang lain dan jangan lupa untuk mencatat sumber pustaka tersebut.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini