1.
2. Sistem persamaan linear dua variabel (dengan substitusi nilai a = 6)
Jika b menyatakan banyaknya lemparan bernilai 2 angka dan c menyatakan banyaknya lemparan bernilai 3 angka, maka
Sistem persamaan linear tersebut dapat diselesaikan dengan metode eliminasi maupun substitusi untuk mendapatkan nilai b = 9 dan c = 1.
Ayo Berpikir Kritis
Apakah strategi yang berbeda menghasilkan jawaban yang sama? Mengapa?
Jawaban:
Metode berbeda menghasilkan jawaban yang sama karena permasalahannya memang sama.
*) Disclaimer:
- Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
- Sebelum melihat kunci jawaban, siswa harus terlebih dahulu menjawabnya sendiri, setelah itu gunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.
(Tribunnews.com/Nurkhasanah)