News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Penerimaan Mahasiswa Baru

Cara Daftar Kuliah UMS Jalur CBT atau Rapor 2023, Beserta Besaran Biaya Kuliahnya

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Whiesa Daniswara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Laman Pendaftaran UMS 2023 - Simak cara daftar UMS jalur CBT dan E-seleksi/rapor pada tahun 2023 ini, pendaftaran dibuka hingga 26 Agustus 2023 melalui laman https://ods.ums.ac.id

TRIBUNNEWS.COM - Cara daftar Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) melalui jalur CBT maupun E-seleksi/rapor.

Pendaftaran jalur CBT dan E-seleksi/rapor UMS ini dapat diakses melalui laman https://ods.ums.ac.id/, yang dibuka hingga 26 Agustus 2023

Selain itu, ada juga persyaratan umum bagi calon mahasiswa baru yang ingin mendaftar UMS ini, yakni lulusan dari SMA/MA/SMK/sederajat yang memiliki ijazah kelulusan.

Adapun biaya pendaftaran jalur CBT dan E-seleksi/rapor UMS ini adalah Rp 400.000.

Dikutip dari laman UMS, inilah cara daftar jalur CBT dan E-seleksi/rapor UMS tahun 2023.

Laman Pendaftaran UMS 2023

Baca juga: Syarat dan Cara Daftar Jalur Mandiri Pendidikan Kedokteran UNP 2023, Klik Laman spmb.unp.ac.id

Cara Daftar Jalur CBT dan E-seleksi/rapor UMS 2023

- Buka laman https://ods.ums.ac.id/;

- Pilih dan klik jalur yang ingin didaftar, 'CBT atau E-seleksi/rapor';

- Kemudian, masukkan Nama, NIK, No HP, Username, Email aktif, Password, dan ulangi Password;

- Klik 'Konfirmasi Pendaftaran';

- Masukkan Asal Jurusan SMA/MA/SMK;

- Memilih jurusan yang akan diambil, Pilihan 1 dan Pilihan 2;'

- Klik centang bagian 'Saya Bukan Robot';

- Klik 'Daftar';

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini