TRIBUNNEWS.COM - Berikut cara cek pengumuman seleksi mandiri program studi Statistika dan Sains Data Unnes 2023.
Diketahui, hasil seleksi mandiri prodi Statistika dan Sains Data Unnes 2023 akan diumumkan hari ini, 15 Agustus 2023, pukul 17.00 WIB.
Adapun pengumuman hasil seleksi mandiri prodi Statistika dan Sains Data Unnes 2023 dapat diakses melalui laman https://sm.unnes.ac.id/login.
Bagi peserta yang lolos, maka harus membayar biaya kuliah berupa UKT dan SPI.
Cara Cek Pengumuman Seleksi Mandiri Prodi Statistika dan Sains Data Unnes 2023
Baca juga: Link Pengumuman Seleksi Mandiri Prodi Statistika dan Sains Data Unnes 2023 dan Biaya Kuliah
- Akses laman https://sm.unnes.ac.id/login
- Masukkan username dan password
- Kemudian klik 'Masuk'
- Nantinya, pengumuman hasil seleksi mandiri akan ditampilkan
Biaya Kuliah Seleksi Mandiri Prodi Statistika dan Sains Data Unnes 2023
Mahasiswa baru prodi Statistika dan Sains Data Unnes 2023 yang diterima melalui seleksi mandiri, maka nantinya akan membayar biaya kuliah dengan bentuk Uang Kuliah Tunggal (UKT) dan juga Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI).
Nantinya, UKT akan dibayarkan tiap semesternya.
Sementara SPI akan dibayarkan sekali selama masa studi bersama dengan UKT semester 1.
Besaran Biaya UKT