Jawaban:
- Dapat berbicara dengan manusia ketika masih bayi atau masih dalam buaian.
- Dapat menyembuhkan orang yang buta sejak lahir.
- Dapat menyembuhkan orang yang berpenyakit lepra dengan seizin Allah Swt.
Baca juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 6 SD K13 Halaman 88, Ayo Berlatih: Bersikap Toleran
4. Apa artinya Ashabul Kahfi?
Jawaban:
Ashabul Kahfi merupakan kisah perjuangan tujuh orang pemuda yang menyelamatkan keyakinannya kepada Allah Yang Maha Esa.
Ashabul Kahfi adalah sekelompok pemuda yang beriman kepada Allah SWT yang meyakini bahwa tidak ada yang berhak disembah kecuali Allah Swt. semata.
5. Mengapa Nabi Yahya a.s. melarang pernikahan Raja Hirodus?
Jawaban:
Nabi Yahya a.s. melarang pernikahan itu, karena Raja Hirodus adalah ayah tiri dari Herodia.
Allah SWT melarang ayah ataupun ibu yang menikahi anak tirinya.
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 Halaman 99 Subtema 2 Buku Tematik: Fungsi Kemasan
B.
1. Nabi Yunus a.s. marah terhadap kaumnya karena kaumnya menolak menyembah Allah SWT. Penduduk ”Ninawa” tetap memilih menyembah berhala.