17. Membiasakan untuk saling bantu membantu antar anggota keluarga yang sedang mengalami kesulitan.
18. Menanamkan paham tentang pentingnya berbagi dengan sesama yang sedang membutuhkan.
19. Menanamkan nilai untuk menghormati hak - hak orang lain dan tidak melakukan penindasan.
20. Bersikap adil atas segala hal yang sudah menjadi hak orang lain.
*) Disclaimer:
- Kunci jawaban Pendidikan Pancasila di atas hanya digunakan oleh orang tua atau wali untuk memandu proses belajar anak.
- Sebelum melihat kunci jawaban, pastikan anak mengerjakan sendiri terlebih dahulu.
(Tribunnews.com/Rinanda)