TRIBUNNEWS.COM - Inilah kunci jawaban Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 10 Sekolah Menengah Atas (SMA) halaman 144 Bab 6 mengenai Aktivitas 6.7.
Di halaman 144 Bab 6 tentang Energi Terbarukan pada bagian Aktivitas 6.7, membahas soal tentang sumber energi.
Artikel ini hanya sebagai referensi atau panduan siswa dalam belajar.
Alangkah baiknya sebelum melihat kunci jawaban siswa terlebih dahulu mengerjakan soal sendiri.
Kunci Jawaban IPA Kelas 10 SMA Halaman 144 Bab 6 Kurikulum Merdeka Aktivitas 6.7
Aktivitas 6.7
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 SD Halaman 48 Kurikulum 2013: Ayo Berdiskusi
Soal
A. Tahap Awal
1. Adakah sesuatu yang dapat Kalian jadikan sumber energi sederhana?
Hasil akhirnya tidak harus menjadi energi listrik, bisa juga menjadi bentuk energi lain yang dapat menekan penggunaan energi listrik.
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 SD Halaman 48 Kurikulum 2013: Ayo Berdiskusi
2. Adakah alat yang dibutuhkan untuk mengelola sumber energi tersebut?
a. Buatlah daftar alat dan bahan yang dibutuhkan untuk membuatnya (tidak harus jadi alat sebenarnya, bisa juga prototipe).
b. Tuliskan langkah-langkah cara membuatnya.
c. Gambarkanlah desain alat yang dibuat.