TRIBUNNEWS.COM - Simak contoh soal Ujian Tengah Semester (UTS) atau Penilaian Tengah Semester (PTS) Bahasa Indonesia kelas 5 SD Kurikulum Merdeka Semester 2 yang disertai kunci jawaban.
Dalam contoh soal UTS atau PTS Bahasa Indonesia kelas 5 SD Kurikulum Merdeka Semester 2 ini, terdapat 25 soal pilihan ganda.
Contoh soal UTS atau PTS Bahasa Indonesia kelas 5 SD Kurikulum Merdeka yang disertai kunci jawaban ini dapat digunakan orang tua dalam membantu belajar siswa.
Siswa diharapkan untuk mengerjakan contoh soal UTS atau PTS Bahasa Indonesia kelas 5 SD Kurikulum Merdeka ini secara mandiri.
Baru setelahnya siswa bisa mengoreksi jawabannya dengan membuka kunci jawaban soal UTS atau PTS Bahasa Indonesia kelas 5 SD Kurikulum Merdeka.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban pada contoh soal UTS atau PTS Bahasa Indonesia kelas 5 SD Kurikulum Merdeka.
Baca juga: 35 Contoh Soal PTS, UTS Matematika Kelas 2 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
Berikut contoh soal UTS atau PTS Bahasa Indonesia kelas 5 SD Kurikulum Merdeka:
1. Kependekan yang berupa gabungan suku kata dan membentuk kata baru disebut...
A. Akronim
B. Antonim
C. Ringkasan
D. Sinonim
Jawaban: A
2. Berikut adalah hasil dari akronim, kecuali...
A. Jateng
B. SD
C. Bulog
D. Daring
Jawaban: B
3. 'yang terhormat' jika dijadikan singkatan akan berubah menjadi...