News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Materi Sekolah

Apa Pengertian dari Teks Cerpen, Ciri-ciri hingga Unsur Intrinsiknya

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Whiesa Daniswara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi buku - Berikut penjelasan mengenai pengertian dari apa itu teks cerpen, lengkap dengan ciri-ciri dan juga unsur intrinsiknya berikut ini.

- penokohan

- latar

- sudut pandang.

2. Unsur Ekstrinsik

Unsur ekstrinsik adalah unsur yang membangun karya sastra dari luar, seperti

- latar belakang pengarang

- penadangan hidup pengarang

- situasi sosial.

Baca juga: Pengertian Ekonomi Kreatif, Ciri-ciri, dan Sektor-sektor Industri Kreatif di Indonesia

Contoh Soal

1. Tuliskan pengertian cerpen dan ciri-cirinya!

Jawaban:

Cerpen adalah teks yang berisi tentang kisah cerita pendek yang memberikan kesan tunggal dan terpusat pada satu tokoh dalam satu situasi.

Umumnya, cerita pendek habis dibaca sekitar 10--30 menit dan jumlah katanya kurang dari 10 ribu kata.

2. Sebutkan urutan struktur teks cerpen!

Jawaban:

Pengenalan situasi cerita > pengungkapan peristiwa >Menuju pada adanya konflik
> Puncak konflik > Penyelesaian.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini