News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kunci Jawaban

Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 26 27 Kegiatan 3: Latihan Kebahasaan, Kata Tugas

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Endra Kurniawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Simak soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 26 27, Kegiatan 3: Latihan Kebahasaan.

Paragraf 8

Banyak orang yang sudah mencobanya dan mengatakan .... tikus merupakan piaraan terbaiknya.

Jawaban:
bahwa

Paragraf 9

........tikus adalah hewan yang ekspresif. Ia bisa mengeluarkan ekspresi tertawa atau suara mencicit ketika bingung. Tikus juga perenang yang sangat baik.

Jawaban:
Selain itu 

Paragraf 10

Hanya saja, .... aktivitas seksualnya tak dibatasi .... populasinya meledak. Sepasang tikus bisa menurunkan 15.000 anak sepanjang hidupnya .... tikus betina banyak menghabiskan waktu hidupnya untuk hamil. Seekor tikus dapat hidup antara satu hingga tiga tahun. 

.... masihkah anda memandang rendah pada tikus?

Jawaban:
Jika, maka, bahkan, jadi 

Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Halaman 41 Kurikulum Merdeka, Kegiatan 5 tentang TBM

*) Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.

Sebelum melihat kunci jawaban, siswa bisa menjawab sendiri, setelah itu Anda bisa menggunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini